Motor Sport Paling Keren


Kendaraan roda dua jenis sport a.k.a motor balap dewasa kini mulai banyak yang memilikinya,

umumnya paling sering ditemui adalah berkelas 150 cc sampai dengan 250 cc, apalagi ditambah dengan munculnya fenomena sinetron "gembel jalanan" yang biasa menghiasi sore hari di salah satu televisi swasta  indonesia.

Nah sebenarnya dari sekian banyak jenis motosport tersebut, adakah model yang masuk dalam kategori ''keren''

Jawabanya Ada,
dan inilah beberapa jenis motor sport paling keren saat ini

Ducati Panigale

Ducati Panigale

Motor gede jenis balap ini berasal dari pabrikan Italia, itu loh negara kelahirannya legenda hidup VR46. Memiliki cc sebesar 1299 jelas lebih besar dan keren daripada motor yang dipakai dalam sinetron gembel jalanan.

Kawasaki Z1000SX

Kawasaki Z1000SX

Salah satu produk unggulan dari pabrikan negara jepang, memiliki bentuk mirip dengan model ZX650, hanya saja memiliki cc lebih besar darinya yakni sebesar 1000cc atau setara dengan 4 kali motor ninja 250, dan sama dengan 9 kali dari motor matic pada umumnya.

Aprilia Tuono V4

Aprilia Tuono V4

Sebenarnya lebih condong ke jenis motor gede untuk touring.

Sangat jarang sekali ada yang memilikinya, bahkan di negara Indonesia ini kemungkinan Pemakainya dapat dihitung dengan jari.

Ini karena memang harga dari jenis kendaraan ini tergolong masih mahal, setara dengan harga rumah standar Perumahan Nasional Indonesia tipe 36.

Itulah beberapa jenis motorsport gede paling keren saat ini,

adakah kamu ingin memilikinya??
Sama...

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+